Uploaded with
"Selamat Datang Pengunjung , mari berbagi Tips mengenai Bisnis Online,SEO,Blogging,download atau apa aja dech!. Kita Sharing sambil belajar..."

Minggu, 24 April 2011

Cara Membuka Dokumen yang “Corrupt”

Anda mugkin pernah mengalami pada saat bekerja dengan Microsoft Word tiba-tiba file yang ingin anda akses rusak atau CORRUPT dan tidak bisa dibuka. Dengan kondisi begini pasti anda akan merasa sangat panic. Apalagi jika file tersebut adalah file yang sangat penting dan tidak ada file backup-nya.
Jangan berkecil hati dulu, file yang rusak mungkin saja masih bisa diperbaiki dengan Text Recovery Converter.
Cara – caranya adalah sebagai berikut :
1. Buka MS. Word , lalu klik [File] > [Open]
2. Pilih file dokumen yang rusak tersebut
3. Klik panah kecil yang ada di sisi kiri kanan tombol [Open]
4. Pada menu Dropdown yang terbuka, pilih [Open and Repair]
5. File yang rusak terbuka kembvali
Tapi tingkat keberhasilanbergantung pada tingkat kerusakan file tersebut.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Hostgator Coupon Code